Taman nasional pulau komodo
Taman nasional pulau komodo-pulau komodo terletak di nusa tenggara timur, pulau komodo adalah habitat bagi para komodo. Taman ini di dirikan pada tahun 1980 luas dari pulau ini kurang lebih 173,300 hektar. selain habitat bagi para komodo taman nasional komodo ada juga beragam satwa di tempat ini seperti rusa, anjing hutan, monyet ekor panjang dan berbagai jenis burung.
Disini banyak flora dan fauna yang eksotik dan begitu unik, Karena unik dan langka , Taman Nasional Komodo dinyatakan sebagai World Heritage Site dan Man and Biosphere Reserve oleh UNESCO tahun 1986. Pertama kali diteliti secara ilmiah pada tahun 1911 oleh JKH Van Steyn dan sejak saat itu tujuan konservasi semakin luas untuk melindungi seluruh keanekaragaman hayati, baik di laut dan daratan.
wisata taman nasional komodo
kita dapat menikmati wisata di palau komodo Selain konservasi alam, kawasan ini juga menawarkan pengalaman baru liburan yang unik. Yang terletak di sabuk wallacea, kita jug dapat menemukan gabungan unik dari flora dan fauna yang sangat khas.
menyelam, melihat dan mempelajari kehidupan dari komodo juga mempelajari kehidupan dari komodo dan minikmati pemandangan yang indah dan unik juga dapat melakukan beberapa aktivitas di tempat ini.
kita bisa melihat kehidupan komodo yang liar di tempat ini dan juga berbagai jenis satwa lainnya pantai pink beach merupakan spot yang kunjungi oleh wisatawan pantai ini berwana pink karena banyaknya terumbu karang berwarna sama di tempat ini.
Wisata Alam Penuh Pesona
Di Taman Nasional Komodo, kita tak hanya bertemu dengan satwa langka tersebut, tapi juga bisa menikmati keindahan alamnya yang indah di sana. Di Pulau Rinca, misalnya, kita dapat menikmati lanskap alamnya yang indah. Selain itu, kita bisa melakukan trekking bersama para ranger untuk berpetualang di alam liar dengan banyaknya komodo di sekitar kita.
Sementara di Pulau Padar, kita dapat menikmati pemandangan pulau yang berbukit-bukit dan tiga pantainya yang unik, yaitu pantai tempat perahu melepas jangkar, pantai dengan pasir kehitaman, serta pantai dengan pasir berwarna pink.
Di kalangan para penyelam, perairan di sekitar Pulau Komodo memiliki alam bawah laut yang sangat indah. Di sana terdapat lebih dari 1000 spesies ikan, 260 spesies karang, lumba-lumba, paus, dan penyu. Di sana juga ada padang rumput dan hutan savanna yang indah, sehingga menambah daya tarik dari taman ini.
Itulah tentang Taman nasional pulau komodo yang dapat saya bagikan kepada Anda semoga
No comments for "Taman nasional pulau komodo"
Post a Comment